Wednesday, 4 May 2011

PEDOMAN MENJADI PENULIS, Suparno

Judul/Title: Pedoman Menjadi Penulis
Penulis/Author: Suparno
Penerbit/Publisher: Restu Agung
Edisi/Edition: 2005
Halaman/Pages: 116
Dimensi/Dimension: 12 x 18 x 1cm
Sampul/Cover: Paperback
Bahasa/Language: Indonesia
Kategori/Category: Dijual/For Sale
Harga Jual/Sale Price: Rp. 25.000,-
Call No.: 410/Sup/p/C.1
Status: Ada/Available

***
Banyak orang beranggapan bahwa, menjadi penulis merupakan bagian dari bakat seseorang. Anggapan yang demikian sebenarnya kurang tepat. Sebab Modal dasar dari seorang penulis adalah, pengetahuan (wawasan), dan pengalaman. Dengan dua dasar inilah, maka sudah cukup, ia menjadi seorang penulis. Tinggal bagaimana ia merangkai kata atau kalimat dalam penulisan.
Namun sebelum orang merangkaikan kalimat kedalam sebuah tulisan, perlu kiranya ia mempunyai langkah-langkah mencari bahan/materi tulisan.


Dalam buku ini, kami berikan pedoman atau langkah dalam mencari bahan/materi tulisan dengan berbagai metode, antara lain Riset, Observasi dan Penelitian

No comments:

Post a Comment